Tips Mudah Menghilangkan Jerawat dengan Air Hangat

Posted by

Saya adalah lelaki yang tidak suka merawat wajah dengan cream atau bahan-bahan kosmetik sejenisnya. Tetapi, berawal dari membaca sebuah artikel yang di-submit di lintas.me, saya mencoba mempraktekkan tips mudah menghilangkan jerawat dengan air hangat. Dan Alhamdulillah terbukti berhasil dengan sangat effektif. 

Caranya mudah, tinggal ambil air panas dari dispenser atau termos lalu campur dengan air dingin. Setelah itu gunakan untuk cuci muka. Air hangat akan membunuh kuman-kuman yang menjadi penyebab munculnya jerawat. 

Satu hari setelah mencoba tips ini, jerawat di wajah saya tersamarkan dan jerawat-jerawat yang awalnya membesar menjadi kempes. Silahkan dicoba sendiri, InsyaAllah tidak ada efek samping. (recommended)

Share this article and get touch!

Demo Blog NJW V2 Updated at: 16.32

0 komentar:

Posting Komentar